FF 2D Mod Apk – Bagi para pecinta game online pastinya sudah tidak asing lagi dengan game yang dikembangkan oleh Garena dengan nama Free Fire.
Game yang satu ini sempat melakukan update secara besar-besaran dimana pihak Garena menghadirkan FF Max dengan grafik yang jauh lebih berkualitas.
Hal tersebut dilakukan dengan tujuan supaya para pemain game FF sendiri semakin nyaman dalam bermain game online tersebut.
Bagi kalian yang belum mengetahui, selain FF Max ada juga tema lainnya seperti contohnya FF Black Cobra, FF Kalahari dan masih banyak lagi lainnya.
Dengan pembaruan grafik tersebut maka ukuran dari game tersebut juga semakin besar sehingga tidak semua jenis ponsel bisa memainkan game tersebut.
Namun bagi kalian yang ingin memainkan game Free Fire dengan kualitas grafik tinggi, kalian bisa memainkan FF 2D Mod Menu Apk Mini Militia yang akan kami bahas pada kesempatan kali ini.
FF 2D Mod Apk merupakan sebuah versi lain dari game Free Fire yang tentunya sudah di modifikasi ulang sehingga di dalamnya banyak sekali fitur menarik yang akan membantu para pemain game ini.
Salah satu fitur menarik yang bisa kalian dapatkan dari game FF versi ini adalah Unlimited Money yang tentunya akan sangat membantu kalian dalam membeli berbagai item yang tersedia di dalam Shop.
Meskipun grafik yang ditawarkan masih berupa grafik 2D, namun bagi ponsel dengan spesifikasi menengah kebawah bisa dengan lancar memainkan game yang satu ini.
Kelebihan lain dari game FF 2D Mini Militia Mod Apk adalah gameplay yang sederhana sehingga kalian akan semakin mudah memahami mengenai game ini meskipun kalian baru pertama kali memainkannya.
Bagi kalian yang menyukai game dengan tema FPS, maka FF 2D Mod Menu sangat cocok untuk kalian mainkan. Selain itu kalian juga bisa memainkannya dalam dua mode yaitu online dan offline.
Dengan begitu kalian masih bisa memainkan game ini meskipun ponsel kalian sedang tidak tersambung dengan koneksi internet.
Apabila kalian ingin download FF 2D Apk Mod Menu ini, silahkan kalian simak ulasan kali ini hingga selesai. Namun sebelum itu kalian harus simak terlebih dahulu mengenai fitur-fitur yang ada di dalam game tersebut sebagai berikut.
Fitur FF 2D Mod Menu Apk
Seperti yang sudah kami katakan pada paragraf sebelumnya, di dalam game yang satu ini menyediakan banyak sekali fitur yang akan mendukung kalian pada saat bermain FF 2D Mod Apk.
Selain itu fitur yang tersedia bisa kalian nikmati dan gunakan secara gratis tanpa perlu membayar, lalu apa saja fitur-fitur tersebut? Silahkan simak dibawah ini :
1. Grafik 2 Dimensi
Fitur pertama yang akan kalian dapatkan dari Free Fire 2D Mod Menu adalah Grafik 2 Dimensi, hal tersebut tentunya sama dengan nama dari game yang satu ini yaitu FF 2D.
Akan tetapi meskipun grafik dari game ini 2 dimensi, namun hal tersebut tidak mengurangi keseruan kalian pada saat bermain FF 2D Mod.
2. Unlimited Diamond
Fitur berikutnya yang akan kalian dapatkan dari FF 2D Mod Apk adalah fitur Unlimited Diamond yang memungkinkan kalian bisa mendapatkan diamond dalam jumlah tak terbatas secara gratis.
Dengan adanya fitur yang satu ini maka kalian bisa membeli berbagai item yang tersedia di dalam Shop pada game yang satu ini.
3. Membuka Dual Vector
Bagi para pemain Free Fire, senjata dengan nama Vector merupakan salah satu senjata yang sangat ditakuti. Hal tersebut karena senjata yang satu ini mampu mengeluarkan peluru dengan sangat cepat.
Dalam FF 2d Mod Menu Mini Militia kalian bisa menggunakan dual vector sehingga kalian bisa dengan mudah membunuh musuh yang kalian temui di dalam pertempuran.
4. Terbuka Semua Senjata
Fitur selanjutnya yang bisa kalian dapatkan dengan download FF 2D Mod Apk adalah terbukanya semua senjata yang ada di dalam shop.
Selain itu kalian juga bisa menggunakan semua senjata tersebut pada saat kalian masuk ke dalam pertempuran sehingga kalian bisa dengan mudah melawan musuh yang kalian hadapi.
5. Unlock All Item
Di dalam setiap game pastinya para pemain memerlukan berbagai item untuk mendukung mereka dalam memenangkan game tersebut.
Item tersebut biasanya harus dibeli terlebih dahulu dengan mata uang yang berlaku pada game tersebut, namun pada FF 2D Mod Menu kalian bisa menggunakan berbagai item secara gratis.
Hal tersebut karena di dalam gameFF 2D Mod menyediakan fitur Unlock All Item yang membuat semua item bisa digunakan secara gratis tanpa perlu membayar.
6. Custom Karakter
Bagi para pemain game pastinya ingin menggunakan karakter yang keren supaya mereka terlihat keren dan menambah kepercayaan diri mereka pada saat bermain.
Pada versi FF 2D Mod Apk kalian bisa mendesain karakter yang kalian gunakan mulai dari atas hingga bawah seperti rambut, pakaian hingga sepatu.
7. Buka Semua Bundle
Di dalam game Free Fire Bundle merupakan sebuah komponen penting yang membuat akun seseorang menjadi terkenal jika menggunakan atau mendapatkan banyak bundle.
Namun sayangnya bundle tersebut harus kalian beli dengan menggunakan diamond dengan jumlah banyak yang tentunya kalian harus melakukan top up terlebih dahulu.
Akan tetapi pada FF 2D Mod Apk kalian bisa menggunakan berbagai bundle secara gratis karena bundle tersebut sudah terbuka pada saat kalian mengunduh game yang satu ini.
Selain beberapa fitur yang kami sebutkan diatas tadi, sebenarnya masih banyak fitur lainnya yang akan kalian dapatkan pada saat kalian memainkan game yang satu ini.
Jika kalian penasaran dengan fitur-fitur tersebut, silahkan kalian download FF 2D Mod Apk dengan menggunakan link unduhan yang sudah kami sediakan pada ulasan ini.
Mode Mini Militia FF 2D Mod Apk
Selain menyediakan berbagai fitur, FF 2D Mod Apk juga menyediakan berbagai mode pertempuran yang akan membuat kalian tidak bosan pada saat bermain game yang satu ini.
Lantas apa saja mode yang tersemat didalam versi ff 2d mod menu tersebut? Silahkan kalian bisa lihat selengkapnya dibawah ini.
-
Mode Offline
Game FF 2D Mod Apk menyediakan mode Offline yang mana membuat kalian tetap bisa memainkan game ini meskipun ponsel yang kalian gunakan tidak tersambung dengan internet.
Dengan adanya mode yang satu ini kalian tidak lagi merasa bosan pada saat kalian tidak memiliki kuota internet karena kalian tetap bisa memainkan game ini.
-
Mode Online
Mode berikutnya yang bisa kalian mainkan di dalam game FF 2D Mod adalah mode Online yang bisa kalian mainkan dengan menggunakan kuota internet atau ponsel kalian harus terkoneksi dengan internet.
Kelebihan dari mode yang satu ini kalian bisa bermain dengan orang lain atau dengan teman kalian yang sama sama memainkan mode online ini.
-
Mode Ranked
Mode terakhir yang tersedia didalam FF 2D Mod Apk adalah mode Ranked, mode yang satu ini akan menentukan rank kalian di dalam game tersebut.
Apabila kalian sering bermain dalam mode ranked, maka rank akun kalian akan semakin tinggi sehingga kalian bisa menduduki posisi teratas dalam Leaderboard.
Download FF 2D Mod Apk Mini Militia Terbaru 2022
Bagi kalian yang sudah tidak sabar ingin memainkan game yang satu ini, kalian bisa unduh menggunakan link download yang sudah kami sediakan pada tabel di bawah.
Namun sebelum download FF 2D Mod Apk, silahkan lihat tabel sebagai berikut, karena tidak semua pertangkat bisa support.
Nama | FF 2D Mini Militia Mod Apk |
Versi | Terbaru 2022 |
Ukuran File | 43 MB |
Support OS | Android 4.4+ UP |
Download | Disini |
Seperti data pada tabel diatas, FF 2D Mod Apk hanya bisa dimainkan pada ponsel dengan OS Android 4.4+ keatas saja.
Bagi kalian yang memiliki ponsel dengan versi dibawah data diatas, maka kalian tidak akan bisa mendownload dan memainkan game yang satu ini.
Silahkan kalian download dengan menggunakan link download yang sudah kami sediakan di atas secara gratis tanpa perlu membayar.
Cara Install FF 2D Mod Menu Apk
Seperti yang kalian ketahui, untuk bisa memasang aplikasi maupun game hasil modifikasi maka harus menggunakan beberapa cara yang berbeda dari biasanya.
Hal tersebut juga berlaku pada game yang satu ini, namun kalian tidak perlu khawatir karena kami sudah menyediakan cara agar kalian bisa menginstall aplikasi FF 2D Mod Apk tersebut pada ponsel kalian.
Untuk langkah-langkahnya bisa kalian ikuti di bawah ini dengan baik dan benar.
- Langkah pertama pastikan kalian download FF 2D Mod Apk yang sudah kami sediakan di atas tadi.
- Selanjutnya kalian masuk ke dalam menu Pengaturan yang ada di dalam ponsel kalian.
- Jika sudah, kalian cari dan masuk ke dalam menu Keamanan dan Provasi.
- Berikutnya kalian harus mengaktifkan menu Sumber Tidak Dikenal pada menu tersebut.
- Apabila sudah aktif, kalian cari file yang sudah di download tadi dan klik Install.
- Tunggu beberapa saat hingga proses install benar-benar selesai.
- Selesai dan selamat bermain.
Kami ingatkan satu kali lagi, pastikan ponsel android yang digunakan sudah memiliki versi minimal 4.4 agar permainan tersebut bisa support dan semua fitur dapat bekerja dengan optimal.
Perbedaan FF 2D Mod Apk & Versi Original
Mungkin dari kalian ada yang bertanya mengenai apa perbedaan dari game Mini Militia dengan game FF 2D Mod Apk.
Bagi kalian yang memiliki pertanyaan seperti itu, kalian bisa simak perbedaannya pada tabel yang sudah kami sediakan di bawah ini.
FF 2D Mod Menu | Versi Original |
Semua Bundle terbuka | Bundle harus dibeli |
Gratis premium | Premium berbayar |
Membuka semua fitur | Fitur terbatas |
Semua senjata terbuka | Senjata harus dibeli |
Item terbuka semua | Item harus dibeli |
Jika kita lihat pada data tabel diatas, game FF 2d Mod Apk jauh lebih unggul. Hal tersebut karena game yang satu ini merupakan versi modifikasi.
Dengan berbagai kelebihan yang dimiliki, maka kalian akan semakin mudah dalam memenangkan pertempuran pada saat kalian memainkan game yang satu ini.
Kalian bisa mendownload game yang satu ini dengan menggunakan link download yang sudah kami sediakan di atas secara gratis tanpa perlu membayar.
Apakah FF 2D Mod Menu Aman Dimainkan?
Tentu dengan populernya game Free Fire menjadikan FF 2D Mini Militia Mod Menu Apk banyak diburu pada survivors, namun apakah versi mod aman untuk dimaiankan?
Hingga saat ini penggunaan versi ini masih cukup aman, namun kami tidak mengetahuinya untuk penggunaan jangka panjang.
Terlebih lagi pihak developer resmi telah mengetahui hal tersebut, besar kemungkinan akun yang digunakan akan dibanned secara permanen.
Oleh sebab itu, untuk menghindari resiko yang bisa saja terjadi sebaiknya gunakan akun percobaan atau guest.
Akhir kata
Game yang satu ini sangat cocok dimainkan oleh kalian yang memang hobi bermain game karena game yang satu ini memiliki game play yang sangat seru.
Selain itu kalian bisa memainkan game yang satu ini secara online dan juga offline sehingga kalian bisa memainkannya meskipun kalian tidak memiliki kuota internet.
Mungkin hanya itu saja yang bisa kami sampaikan mengenai game FF 2D Mod Menu Apk Versi Terbaru 2022 Unlimited Money.
Jangan lupa untuk mengikuti terus halaman kami karena kami akan memberikan berbagai informasi menarik yang akan kami bagikan setiap hari. Terima kasih dan selamat bermain!